Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Organ-organ tubuh manusia yang digunakan sebagai bukti adanya evolusi adalah….

Organ-organ tubuh manusia yang digunakan sebagai bukti adanya evolusi adalah….

a. tulang ekor dan umbai cacing

b. tulang ekor dan jakun

c. umbai cacaing dan tulang rusuk

d. rambut dada pada laki-laki dan tulang rusuk

e. tulang ekor dan rambut pada daun telinga

Jawaban: a.

Pembahasan:

Sisa-sisa organ atau struktur tubuh hasil rudimentasi dapat dianggap sebagai bukti evolusi. Organ tersebut sudah tidak digunakan lagi namun masih dijumpai pada tubuh organisme.

Contoh:

- Umbai cacing

- Tulang ekor

- Otot telinga

- Otot piramida