Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Peristiwa yang terjadi pada fase litik reproduksi virus adalah....

Peristiwa yang terjadi pada fase litik reproduksi virus adalah....

A. sel inang mengandung profag

B. terbentuk virus baru

C. sel inang tidak mati

D. tidak terbentuk virion virion baru

E. sel inang dapat membelah diri


Jawaban:

B. terbentuk virus baru


Pembahasan:

Siklus litik yaitu replikasi virus yang disertai matinya sel inang setelah terbentuk anakan virus baru Siklus litik terjadi apabila pertahanan sel inang lemah dibandingkan daya infeksi virus sehingga tahap-tahap (adsorbsi, penetrasi, sintesis, pematangan, lisis) dari replikasi virus berlangsung cepat.